Anjik Sukmaaji

Universitas Dinamika

Profile

Nama Lengkap : Dr. Anjik Sukmaaji, S.Kom, M.Eng
Tempat/Tgl Lahir : –
Pangkat/Gol/NIP : –
Jabatan Fungsional : Lektor
Jabatan Struktural : Dekan FTI
Fak/Jur/Prodi : FTI/Prodi S1 Sistem Informasi
Perguruan Tinggi : Universitas Dinamika
Bidang Keahlian : Information Technology
Alamat Kantor : Jl. Kedung Baruk 98, 60298Telp. (031) 8721731, Faks. (031) 8710218
Alamat Email anjik@dinamika.ac.id
Pendidikan
PERGURUAN TINGGI LOKASI (KOTA) Tahun Lulus
Bidang
STMIK STIKOM Surabaya (.S.Kom.) Surabaya 1999 Manajemen Informatika
UGM (.M.Eng.) Yogyakarta 2009 Teknik Informatika
Institut Teknologi Sepuluh Nopember (Dr.) Surabaya 2017 Teknik Informatika

Pengalaman Memberi Kuliah:

Program S1
  1. Teknik Pemrograman, Tahun 1999 – 2001
  2. Jaringan Komputer (Desain Arsitektur), Tahun 1999- 2020.
  3. Sistem Operasi, Tahun 2001 – 2012
  4. Sistem Pakar, Tahun 2010-2011
  5. Sistem Pendukung Keputusan, 2013
  6. Keamanan Jaringan Komputer, 2010-2013
  7. Administrasi Jaringan Komputer, 2010-2013
  8. Pemogramanan Java, 2018-2021
  9. Interaksi Manusia dan Komputer(Desain Antarmuka Pengguna), 2017 – sekarang
  10. Jaringan dan Komunikasi Data, 2020-Sekarang
Program S2
Program S3

Pengalaman Penelitian :

Studi :

  1. Rancang Bangun Aplikasi Multi-Tier dengan Teknologi DCOM,1999, Skripsi-STIKOM Surabaya.
  2. Perancangan dan Implementasi Network Inventory Collection System untuk Mendukung Pengelolaan dan Monitoring Aset TI. 2009. Tesis: UGM- Yogyakarta.
  3. Modifikasi Flicker Removal Berbasis Model Warna HSV dan Histogram Equalization untuk Perbaikan Registrasi Citra Bawah Laut, 2017, Desertasi: ITS

Hibah Penelitian :

  1. Pemisahan Campuran Sinyal Suara dan Derau pada Komunikasi Internet untuk Aplikasi Pembelajaran Jarak Jauh (Penelitian Dosen Muda- DP2M, Pendanaan : DIKTI, 2004, Ketua).
  2. Pemantauan Jaringan Komputer melalui SMS dengan Seleksi Logfile Menggunakan Shell Scripting dan ICMP (Penelitian Dosen Muda – DP2M, Pendanaan: DIKTI, 2004, anggota)
  3. Network Inventory Collection System Berbasis Open Source untuk Mendukung Perencanaan Investasi TI. Pendanaan:Insentif RISTEK DIKTI2009.
  4. Mosaicking Image Underwater berbasis Registrasi Citra, Hibah Desertasi Doktor, Pendanaan : DIKTI, 2012

Pengalaman Pengabdian Masyarakat

  1. Nara sumber Pelatihan Jurnal Online bagi PTS di Lingkungan Kopertis Wilayah VII Jawa Timur di Malang 28-29 Juni 2013
  2. Fasilitator Workshop Membangun Jurnal Online Bagi Dosen dan Tenaga Pendidikan Perguruan Tinggi Swasta di Lingkungan Koperti Wilayah VII Jawa Timur, Surabaya 22 Mei 2013.
  3. Trainer Pelatihan Internet bagi warga wilayah kecamatan Rungkut Kodya Surabaya, 2008
  4. Pembicara Seminar dan Workshop Nasional Open Source Software 2007 (OSS 2007) dengan tema “Open source Software sebagai Solusi Pemberdayaan Teknologi Informasi di Indonesia, 2007.
  5. Trainer Pelatihan Pengenalan Open Source dan Pelatihan Internet di Magelang, 2006.

Pengalaman Publikasi Ilmiah:

  1. Keypoint Analysis of Underwater Images with Different Altitude Using SIFT and SURF Descriptor, Proceedings SITIA 2013, hal 53, ISSN : 2338-2023
  2. Analisis Perbandingan Unjuk Kerja Algoritma Congestion Control pada TCP Tahoe, Reno dan SACK, SeTISI 2013, hal 286, ISBN:978-602-98685-3-1
  3. Analisis Perbandingan unjuk Kerja Protokol TCP, UDP, dan SCTP Menggunakan Simulasi Lalulintas Data Multimedia, SeTISI 2013, hal 72, ISBN:978-602-98685-3-1
  4. Perekaman Sinyal Gelombang Otak Menggunakan Elektroda Kering Perangkat Brain Computer Interface Xwave Pada Antar Muka Pc Audio Record, SNASTI 2010, hal SC-41 s.d SC-44
  5. Investasi Teknologi Informasi di Indonesia: Sebuah Survei, Dipublikasikan: Prosiding Seminar Nasional Sistem Informasi Indonesia – Sesindo 2009, hal 137, ISBN: 978-979-18985-1-5
  6. Aplikasi Network Inventory Collection System(NICS) untuk Mendukung Perencanaan Investasi TI, dipublikasikan:Prosiding SNASTI 2009 – Seminar Nasional Sistem & Teknologi Informasi, 2 Desember 2009, hal 87., ISBN:978-979-8968-303
  7. Network Inventory Collection System for Managing and Monitoring Information Technology Asset, publish:The 5th International Conference on Information & Communication Technology and system (ICTS) 2009, August 4 th 2009, page:253-256. ISSN:2085-1944
  8. Aplikasi Manajemen Firewall OpenBSD Menggunakan Bootable Live CD Berbasis Web, Dipublikasikan di: JURNAL GEMATEK Vol 7 NO 2, SEPTEMBER 2005, hal:89-99 (seluruhnya:61-119 ) Penerbit: Penelitian Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Manajemen Informatika & Teknik Komputer Surabaya, Indonesia ISSN: 1411-2086
  9. Pendukung Perencanaan Kapasitas Jaringan dengan Pengukur Throughput Jaringan, Dipublikasikan di: JURNAL GEMATEK Vol 7 NO 1, MARET 2005, hal:29-39 (seluruhnya:1-60 ) Penerbit: Penelitian Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Manajemen Informatika & Teknik Komputer Surabaya, Indonesia ISSN: 1411-2086
  10. Authentiction System bagi Pengguna Akses Internet pada Wireless LAN, Dipublikasikan di: JURNAL GEMATEK Vol 6 NO 1, MARET 2004, hal: 30-40 (seluruhnya: 1-40) Penerbit: Penelitian Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Manajemen Informatika & Teknik Komputer Surabaya, Indonesia ISSN: 1411-2086
  11. Sistem Otomatisasi Peralatan Elektronik Menggunakan PC dan Microcontroller 8031 Berbasis Teknologi WAP, Dipublikasikan di: JURNAL GEMATEK Vol 5 NO 2, SEPTEMBER 2003, hal: 79-89 (seluruhnya: 45-89) Penerbit: Penelitian Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Manajemen Informatika & Teknik Komputer Surabaya, Indonesia ISSN: 1411-2086
  12. Pengaturan Lalu Lintas Data Antar Segmen Jaringan Komputer Dengan Memanfaatkan PC486, Dipublikasikan di: JURNAL GEMATEK VOLUME 3, Nomor 2, September 2001, hal: 85-92 (seluruhnya: 63-113) Penerbit: Bagian Penelitian  Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Manajemen Informatika & Teknik Komputer Surabaya, Indonesia ISSN: 1411-2086
  13. Rancang Bangun Program Berbasis Internet  Untuk Pengujian Intelegensi Orang Dewasa, Dipublikasikan di: JURNAL GEMATIKA VOLUME 3 NOMOR 2 September 2001, hal: 84-100 (seluruhnya: 55-130) Penerbit: Bagian Penelitian  Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Manajemen Informatika & Teknik Komputer Surabaya, Indonesia ISSN: 1411-2094

Pelatihan dan Lokakarya:

  1. Cisco Certified Network Associate – CCNA, (Tersertifikasi Internasional) 2004
  2. Cisco Certified Network Profesional – CCNP, (Sertifikat Track Routing) 2010
  3. Certified Ethical Hacking,  2012
  4. Applied Approach,  Sertifikat DIKTI, 2001

1.Rancang Bangun Aplikasi Multi-Tier Dengan Teknologi DCOM, (Computer File),1998,Master Skripsi-STIKOM Surabaya.

2.Perancangan dan Implementasi Network Inventory Collection System untuk Mendukung Pengelolaan dan Monitoring Aset TI – Studi Kasus:STIKOM(STMIK) Surabaya. 2008. Master Tesis: UGM- Yogyakarta.

  1. Pemisahan Campuran Sinyal Suara dan Derau pada Komunikasi Internet untuk Aplikasi Pembelajaran Jarak Jauh (Penelitian Dosen Muda, DP2M, Dikti, 2004, Ketua).
  2. Pemantauan Jaringan Komputer melalui SMS dengan Seleksi Logfile Menggunakan Shell Scripting dan ICMP (Penelitian Dosen Muda, DP2M, DIKTI, 2004, anggota)
  3. Network Inventory Collection System Berbasis Open Source untuk Mendukung Perencanaan Investasi TI. Insentif RISTEK 2009.

Comments are closed.