Berbicara tentang software engineering, kita dihadapkan pada paradigma. Dimulai dari munculnya SDLC yang kemudian menjadi acuan bagi munculnya berbagai software process model seperti Waterfall, Prototyping, RAD, Agile, RUP, XP, dan lain-lain, sampai dengan konsep-konsep tentang umbrella activities seperti software project control, software quality assurance (sqa), measurement, risk management, dan lain-lain. Semua ini hanya untuk menjawab […]