Category Archives: Renungan Lusi

Catatan kecil untuk nya…..

Sekian lama, kukenal dia…. Dulu ketika di kampus kutisari, sampai di kampus kedung baruk tercinta. Walau bagian tidak sama, Walau ruang kerja tidak satu lantai. Kami masih sering bertemu, di sela kesibukan. Baik dalam agenda kampus di dalam dan diluar. … Continue reading

Posted in Renungan Lusi | 7 Comments

Ramadhan oh Ramadhan

Pagi, ini di bulan yang penuh keindahan jadi terharu bahagia. Hari begitu damai, tidak panas dan sejuk. Seakan Ramadhan kali ini, datang penuh dengan segala kemudahan. Semuanya karena kemurahan dan kasih sayang Nya. Allah Maha Kasih, dan kasih sayangNya sangat … Continue reading

Posted in Renungan Lusi | 14 Comments

Bismillah…

Segala Puji Bagi Allah, Tuhan Semesta Allam Assalamu’alaikum Tahukah saudaraku makna bismillah?. Sudahkah istiqomah mengawali setiap aktifitas kita, dengan bismillah?. Coba baca uraian berikut. —————————————————————————————————————– Tiga makna kata bismillah adalah sebagai berikut: Dengan nama Allah SWT Dengan pertolongan nama Allah … Continue reading

Posted in Renungan Lusi | 82 Comments

Catatan diperjalanan di pagi ini.

Pagi, ini seperti biasanya saya lewati jalan yang mulai tampak rame. Lalu lintasnya, disepanjang perjalanan hati saya bergemuruh melihat orang-orang mulai teraktifitas pagi. Bismillah, semoga niat aktifitas apapun yang kita lakukan adalah bernilai ibadah dan menjadi kebaikan bagi sesama. Khususnya … Continue reading

Posted in Renungan Lusi | Comments Off on Catatan diperjalanan di pagi ini.

Obat Musibah

Rekans semuanya, Ijin menyapa ya?… Semoga pagi ini dalam keadaan baik, semoga tulisan di blog ini pada kategori renungan bermanfaat. Khususnya untuk nasehat diri juga….. Ibarat menunjuk, arah tangan juga lebih banyak yang mengarah kepada saya. Smile.. Semoga tulisan ini … Continue reading

Posted in Renungan Lusi | 18 Comments

Keajaiban Allah.

Dengan perasaan gemetar, dan air mata bahagia. Tuliskan kisah ini. Semoga kita, khususnya diri ini tetap bersyukur dan ingat Allah. Kalau Allah sudah ridho, apapun itu bisa terjadi. Dua tahun lalu, sahabatku berkata padaku. Sebut saja asri, di bilang padaku. … Continue reading

Posted in Renungan Lusi | 22 Comments

Istighfar sebagai kunci lima kesuksesan

Tak terasa akhir tahun 2013, sudah akan pergi dari hari kita. Alhamdulillah, masih ada kesempatan bagi kita untuk evaluasi diri. Semoga hari esok dan esok lebih baik. Dalam sujud di sajadah habis sholat, tak terasa air mata menetes. TAKUT, MALU … Continue reading

Posted in Renungan Lusi | 15 Comments

Karena senyum, ada yang membantu…

Perjalanan ke surabaya malam ini, ada hal yang sangat membekas di hati. Tanpa pikir panjang, kunaiki saja. Bus Patas ke arah surabaya tadi, dan sambil senyum ku lihat pak kondektur. (karena hujan mulai deras, dan sepertinya akan setia menemani perjalanan … Continue reading

Posted in Renungan Lusi | 8 Comments

Makna sebuah janji

  “Ibarat jari menunjuk, tentu keempat jari lebih banyak mengarah kepada saya pribadi”, semoga note ini dapat menjadi renungan diri sebagai evaluasi diri atau nasehat diri. Mudah memang menulis, atau berbicara. Semoga hal ini juga bermanfaat bagi diri, untuk evaluasi … Continue reading

Posted in Renungan Lusi | 3 Comments

Hidup itu bagaikan Secangkir Kopi

Menjadi sukses adalah harapan setiap orang. Semua orang menginginkannya, walaupun sukses dalam hidup seseorang tidak selalu sama. Tapi, siapa yang tidak setuju bahwa sukses adalah ketika Anda mendapatkan apa yang Anda mau dan impikan? Tapi bagaimana mendapatkannya? Semakin dewasa, manusia … Continue reading

Posted in Renungan Lusi | 22 Comments