Sistem Basis Data – Pertemuan 10

Pada pertemuan 10 membahas tentang Normalisasi, mulai pengertian sampai dengan langkah-langkah Normalisasi.

Normalisasi dilakukan agar mendapatkan relasi tabel yang baik dengan memecah satu tabel besar enjadi beberapa tabel kecil sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Untuk melakukan Normalisasi harus melihat Functional Dependency nya.

Untuk materi bisa diunduh disini P10 dan mbd-4(SBD-10)