Indonesian Culture Lovers – Arini Annisa

Selamat Pagi…. πŸ™‚

Sekarang di surabaya, jakarta, dan kota-kota lainnya di seluruh Indonesia sedang musim hujan… yang biasanya Surabaya panasnya minta ampun, akhir2 ini berubah jadi adeeemmm, bbbrrrrrrrrr….. πŸ™„

Di musim hujan kayak gini, rasanya pengen lihat yang indah2 πŸ™‚ , Pelangi…… hmmm…
Kapan ya munculnya, padahal sudah hujan, tapi matahari belum bisa membentuk pelangi yang indah itu…. πŸ˜‰

Terinspirasi dari kata “Pelangi”, akhirnya iseng2 cari wallpaper dengan tema “Pelangi” di pakde Google… πŸ˜€
Alhasil, munculnya banyak pilihan wallpaper cantik dengan gambar pelangi yang indah…
Namun, dari sekian banyak wallpaper yang muncul, ada 1 gambar yang aneh, yaitu gambar kartunΒ  “Gadis Bali” dan di sampingnya tetep ada coretan “Pelangi”nya… πŸ˜€
Nie gambarnya… Gambar itu muncul karena titlenya adalah “Pelangi Dewata”….


Selidik punya selidik, si empunya ternyata adalah seorang Mahasiswi Cantik, namanya Arini Annisa, yang memang suka menggambar kartun dengan tema “Indonesian Culture Lovers”… Arini Annisa ini merupakan ” Institut Teknologi Bandung Fine Art & Design Student”, cek profil lengkapnya di http://art-rinay.deviantart.com/
Ternyata banyak sekali hasil karyanya yang diuplod di website tersebut… πŸ˜€

Kalau teman2 ingin melihat hasil karyanya, cek di http://art-rinay.deviantart.com/gallery/
terutama teman2 mahasiswa yang lagi kuliah di jurusan DKV mungkin, atau seni, dapat menambah inspirasi lewat hasil karya Arini Annisa ini… πŸ˜‰

Generasi Muda Penerus Bangsa yang suka dengan Indonesia Culture dan dikemas dalam gambar kartun yang unik…. It’s amazinggg for me… πŸ˜€

Maju terus, karya anak bangsa…
Lestarikan budaya Indonesia dengan cara yang kreatif, unik, dan inovatif…. πŸ˜‰

 

10 thoughts on “Indonesian Culture Lovers – Arini Annisa

Leave a Reply to rahmawati Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *