Dahsyatnya Brand Advocates

Di era internet pemasaran bisa dilakukan dengan murah meriah. Internet juga memudahkan merek mengelola para pembela mereknya di kalangan pelanggan. Kuncinya ada di Brand Advocates tersebut. Dalam kenyataannya, tiga perusahaan media sosial paling berpengaruh Facebook, Twitter dan LinkedIn tidak mengalokasikan budgetnya untuk membayar iklan atau orang untuk merekomendasikan mereknya. Mereka juga tidak membutuhkan peran keduanya. […]

Eksperimen Digital Advertising : Egosurfing

Hidup adalah eksperimen. Idiom itu mungkin tepat untuk menggambarkan keseharian seorang Digital Advertiser. Orang yang berkecimpung di dunia ini mau tidak mau harus terus mencari dosis yang tepat dalam mengoptimalkan hasil dari sebuah campaign yang ditangani. Dosis yang tepat ini mencakup keywords yang tepat, nilai bid yang tepat (jika menggunakan adwords), placement yang tepat, konten […]

Sederhana tapi Powerful

Kini perusahaan sadar bahwa medium digital seperti e-mail merupakan tools yang ampuh untuk menaikkan penjualan dan mendapatkan konsumen baru. Namun, pemanfaatannya terkadang masih membuat bingung para marketer. Apa strateginya??? E-mail Marketing (EM) adalah sebuah tools marketing yang dipergunakan oleh marketer, baik untuk menaikkan penjualan, mengakuisisi konsumen baru maupun retain konsumen. Saat ini, penggunaan EM masih […]

Revolusi Terbesar Bernama CROWDSOURCING

Brian Chesky dan Joe Gebbia merupakan pencetus didirikannya “Airbnb”. Situs ini merupakan marketplace yang menghubungkan penyewa kamar dengan orang yang menyewakan kamar diseluruh dunia. Airbnb menawarkan kamar yang disewakan oleh individu pemilik rumah. Airbnb didirikan di San Fransisco, AS pada tahun 2008. Bisnis Airbnb adalah contoh bisnis yang bermunculan di ekonomi baru. Ada yang menyebutnya […]

UBER Dicintai Sekaligus Dibenci

Marketing/Edisi4/XVI/2016 Kemajuan teknologi tak terelakkan. Teknologi melahirkan model bisnis baru termasuk bagi perusahaan layanan transportasi. Uber muncul sebagai pemain yang memanfaatkan teknologi untuk dapat menyediakan layanan transportasi masa depan. Bagaimana Uber bisa ada dimana-mana? dan menembus batas global? Perusahaan seperti Uber mengubah wajah layanan transportasi. Dengan memanfaatkan aplikasi yang sangat mudah diunduh ke smartphone yang […]

AMPUHNYA KEKUATAN BRAND STORY

Kemampuan story atau cerita untuk membangun merek bukanlah hal baru. Di masa lalu, story sudah banyak digunakan untuk membangun merek. Di masa kini, brand story atau story telling semakin menjadi bagian komunikasi yang penting. Faktor terbesar tentunya adalah kehadiran media sosial. Mengapa story telling menjadi menarik? Sederhana! Sebuah story akan menciptakan emosi yang menghubungkan antara […]

3 Elemen Desain Produk

  Desain sangat mempengaruhi daya tarik dan kegunaan suatu produk. Secara tidak langsung, desain bahkan mempengaruhi kualitas produk. Desain juga bisa menjadi diferensiasi utama suatu produk dengan para pesaingnya. Oleh sebab itu terdapat 3 elemen desain produk yang dapat menciptakan experience unik sekaligus engagement yang kuat kepada para pemakainya. Link dibawah ini merupakan uraian dari […]

3 Rules of Success in Building Top Brand

Rule 1  : Quality Before Price Perusahaan yang memiliki Top Brand adalah perusahaan yang dipimpin oleh jajaran manajemen yang percaya akan pentingnya kualitas, baik kualitas layanan ataupun produk. Pemikiran akan kualitas sangat mendominasi dibandingkan untuk tergoda bersaing dengan harga murah. Mereka percaya bahwa kualitas akan menciptakan keuntungan yang lebih baik. Keuntungan yang lebih baik akan […]

Pelatihan Blog

Senin / 15 Februari 2016 pengenalan penulisan blog yang diselenggarakan oleh PPTI di ruangan Lab Kom…. pukul 14.30 Dihadiri oleh beberapa dosen baru dan lama Percobaan menulis blog untuk di posting Belajar insert picture